Sunday, May 23, 2010

Crop Circle 22nd May 2010, Muncul di Wilton Windmill, nr Wilton, Wiltshire, Inggris

Crop circle baru kembali muncul di Wilton Windmill. Crop circle yang berbentuk seperti sebuah disk ini begitu indah. Bagaimanakah bentuknya ? Silahkan menikmati gambar crop circle terbaru ini.

Crop circle baru ini dilaporkan pada siang hari, sekitar pukul 12 waktu setempat. Crop circle yang diperkirakan berdiameter 200 kaki ini mempunyai pola yang unik.

Bila kita lihat, setiap bagian dari crop circle ini mempunyai pola yang berbeda, apakah pesan yang hendak disampaikan pembuatnya ? Mungkin mbah ware bisa menjelaskannya ?

Images by Lucy Pringle

Miripkah dengan kincir angin ini ?



Image by Lucy Pringle









Images by Stuart Dike

7 comments:

Oz Angelo said...

Wah, bung Vahn sepertinya sangat terobsesi dengan CC

Harits Indi Pradana said...

Yah g prtamax..

Vahn Saryu said...

@oz
sy tdk terobsesi kok,hnya pnikmat CC sprti yg lainnya,he..he :)

@harits
yg pnting kn msh pdium,xixixi

Arkady said...

Hoax kah? Soalnya cc dgn pola yg tidak trlalu sulit spt ini bs aja dibuat oleh manusia

Anonymous said...

CD ..??

Anonymous said...

Seperti komentar saya di blognya hawkson, bagi penghobi (saya bukan ahli) numerologi, dapat langsung terlihat deret khusus. Kalau diperhatikan, seperti sebuah kode binary. Lingkaran tersebut terbagi menjadi 12 bagian dengan sudut sama besar, 60 derajat. Kalau dari dalam ke luar, ada 9 lingkaran (CMIIW). Masing-masing perpotongan sudut dengan lingkaran, ada yang ditandai dengan 1 garis lengkung sebelah kiri, 1 garis lengkung sebelah kanan, 2 garis lengkung di kanan-kiri, dan ada yang kosong. Mungkin tiap bagian melambangkan kode 10, 01, 11, dan 00.
Kalau ditemukan titik awal membaca, kemudian diterjemahkan dalam kode digital tersebut, bisa ketahuan artinya...
Atau, sudah dipecahkan kodenya?...

Anonymous said...

keep posting cc brow..
i'm w/ u..