Bulan sebagai satu - satunya satelit alam bumi telah menyimpan berbagai misteri yang belum dapat dipecahkan hingga saat ini. Salah satu dari berbagai misteri yang menyelimuti bulan adalah dugaan bahwa bulan merupakan markas atau pangkalan alien. Lalu, mengapa dugaan seperti itu muncul? Mungkin salah satunya penyebabnya adalah berbagai keanehan yang dialami oleh para astronot yang menjalankan misi Apollo ke bulan.
Selama ini kita hanya melihat bulan dari sisi terangnya saja dari bumi, namun kita tidak pernah mengetahui apa yang ada dibalik sisi gelap bulan. Banyak yang menduga bahwa selama ini, di suatu tempat di sisi gelap bulan, telah berkembang suatu koloni makhluk asing atau makhluk terestrial. Mengapa mereka bisa berpikiran seperti itu? jawabannya tak lain adalah karena pada sisi tersebut lah, bulan jarang dipantau oleh manusia di bumi, sehingga mereka bisa mengembangkan sebuah koloni disana. Ufolog yang mempercayai keberadaan mereka menyebut pangkalan makhluk asing tersebut dengan "Luna". Lalu, apa hubungannya dengan misi Apollo? Nah, dari 7 misi Apollo, para astronot melaporkan berbagai keanehan yang terjadi selama mereka menjalankan misi. Mereka seolah diawasi dan ada sesuatu yang aneh tersimpan di bulan.
Keanehan yang menyelimuti bulan tidak saja dilaporkan oleh para astronot yang menjalankan misi Apollo, namun dari bumi pun berbagai fenomena aneh bulan sudah diamati oleh banyak orang. Jauh sebelum misi Apollo dilaksanakan, pada tahun 1920 - 1930an para ahli astronomi Amerika dan Prancis telah melaporkan fenomena - fenomena aneh berupa munculnya obyek - obyek terbang bercahaya yang bergerak mengelilingi bulan. Bahkan , laporan mereka menjadi headline di berbagai media massa pada saat itu.
Ilustrasi
Sebelum kita membahas tentang keanehan selama misi Apollo berlangsung, kita akan membahas dahulu tentang kesaksian dari berbagi sumber tentang fenomena aneh di bulan. Pada tanggal 29 Juli 1953, seorang astronom bernama John O'Neill menemukan sebuah struktur yang berbentuk mirip sebuah jembatan di daerah Mare Crisium. Menurut John, dari teropong bintang, struktur tersebut memiliki panjang sekitar 12 mil. Anehnya, beberapa hari kemudian, ketika John memeriksa daerah itu lagi, struktur tersebut menghilang tanpa jejak. John sendiri juga bingung mengapa dalam beberapa hari, struktur sepanjang 12 mil tersebut bisa menghilang tanpa jejak. Apakah si pembuat struktur tersebut sengaja menghilangkannya?mengingat daerah Mare Crisium adalah sisi terang yang bisa diawasi dari bumi? Entahlah, namun banyak yang meragukan kisah John mengingat tidak ada bukti mengenai pernyataannya itu.
Meskipun banyak yang meragukan kisah John, seorang ahli bulan dari Inggris bernama H.P Walkins menegaskan pernyataan John. Sebelum struktur misterius yang dilihat John itu menghilang, Walkins mengaku juga melihat struktur tersebut. Setelah itu, seseorang yang bernama Patrick Moore melihat struktur serupa yang menghubungkan sebuah gunung dengan gunung lainnya di daerah yang sama pula, yaitu daerah Mare Crisium. Jejak fenomena aneh yang menyelimuti bulan juga bisa dilacak hingga beberapa tahun sebelum kesaksian John maupun Walkins. Pada tanggal 28 September 1788, seorang astronom asal Jerman bernama J.H Schroeter mengatakan jika ia melihat sebuah cahaya putih terang yang mirip dengan cahaya bintang sedang mengitari permukaan bulan dan di sekitar kawah - kawah. Fenomena yang disaksikan oleh Schroeter ini ditemukan dalam catatan kerjanya saat meneliti bulan untuk pembuatan peta bulan.
Mare Crisium atau Sisi Terang dari Bulan
Fenomena Aneh Selama Misi Antariksa Amerika ke Bulan Berlangsung
Terlepas dari kontroversi pendaratan bulan oleh Amerika yang sempat memanas beberapa waktu yang lalu, sejumlah foto yang beredar di internet tentang fenomena aneh selama misi antariksa Amerika berlangsung membuat banyak orang menduga bahwa ada "sesuatu" yang misterius tersimpan di dalam bulan. Sebelum misi antariksa berlangsung, pada tahun 1927 - 1934, dimana pada saat itu adalah awal dari perkembangan teknologi radio, beberapa sinyal - sinyal misterius berhasil ditangkap di sekitar bulan. Di tahun 1956, astronom di Universitas Ohio juga berhasil menangkap sinyal - sinyal misterius yang dikatakan berasal dari sebuah objek tak dikenal yang bergerak sangat cepat. Sampai saat ini, sinyal - sinyal tersebut masih belum dapat dipecahkan.
Pada tanggal 15 Mei 1963, seorang astronot bernama Mayor Gordon Cooper mengaku melihat sebuah benda terbang tak dikenal ketika melakukan misi penerbangan dan orbit bumi merkuri 21. Ketika sedang mengorbit bumi keempat kalinya, ia mendengar transmisi suara yang aneh yang belum pernah ia dengar sebelumnya. Transmisi suara misterius tersebut memotong saluran khusus VHF yang hanya digunakan untuk komunikasi penerbangan luar angkasa. Ia kemudian merekam suara tersebut dan pihak NASA pun mencoba untuk menganalisanya. Setelah diputar berkali - kali dan berusaha mencari suara yang cocok dengan "suara misterius" tersebut, mereka tidak menemukan hasil sama sekali, dan kemudian mereka menyimpulkan bahwa suara tersebut memang bukan berasal dari bumi.
Misi Gemini 7
Sebelum misi Apollo 11 dilaksanakan, sebuah misi antariksa bernama Gemini 7 yang bertujuan untuk meneliti perubahan yang terjadi dalam tubuh manusia selama 14 hari teah lebih dahulu dilaksanakan. Pilot Gemini 7, James A. Lovell, Jr mengatakan kepada control room di bumi bahwa pesawat mereka telah diikuti oleh sebuah obyek tak dikenal. Berikut adalah percakapan antara Lovell dengan control room NASA.
Lovell:BOGEY AT 10 O'CLOCK HIGH.Cad
Capcom:This is Houston. Say again 7.
Lovell: SAID WE HAVE A BOGEY AT 10 O'CLOCK HIGH.
Capcom: Gemini 7, is that the booster or is that an actual sighting?
Lovell: HAVE SEVERAL...ACTUAL SIGHTINGS.
Capcom: ...Estimated distance or size?
Lovell: WE ALSO HAVE THE BOOSTER IN SIGHT...
Terjemahan
Lovell : Pesawat tak dikenal pada arah jam 10
Capcom : Ini Houston. Katakan sekali lagi 7
Lovell : Pesawat tak dikenal pada arah jam 10
Capcom : Gemini 7, apakah itu roket pendorong atau benar - benar penampakan nyata ?
Lovell : Beberapa orang melihatnya...penampakan nyata.
Capcom : ...Perkiraan jarak atau ukuran ?
Lovell : Kita juga melihat roket pendorong dalam penglihatan kami...
Dari percakapan tersebut terlihat bahwa Gemini 7 tengah diikuti oleh seuah obyek asing. Dalam percakapan lanjutan dengan capcom, Lovell mengatakan, " Please be informed that there is a Santa Claus!". Santa Claus merupakan nama kode yang digunakan astronot untuk mengindikasikan obyek terbang asing tak dikenal. Sayangnya, walaupun Lovell dan kru lainnya sempat mengambil gambar obyek tersebut, namun NASA tidak pernah mempublikasikannya.
Misi Apollo 11
Setelah misi Gemini 7 yang masih menyimpan misteri tersebut masih belum dapat dipecahkan, misi Apollo 11 pun dilaksanakan. Misi pendaratan bulan yang membawa 3 astronot tersebut memang terkenal akan kontroversinya, namun saya tidak akan membahasnya disini. Menurut laporan Neil Armstrong dan Edwin Aldrin yang bocor ke publik, mereka mengatakan jika telah melihat sebuah cahaya misterius yan terbang diantara kawah - kawah. Mereka menyaksikan fenomena itu dari transmisi televisi yang dipasang disekitar pesawat. Mereka telah melaporkan hal tersebut kepada capcom, namun tidak mendapat tanggapan.
Menurut Otto Binder, seorang anggota dari NASA, dari televisi transmisi, ia melihat Armstrong bergerak menuju Aldrin dan meninggalkan Lunar Module. Ia kemudian memegang tangan Aldrin dan mengatakan kepada capcom :
Armstrong: What was it? What the hell was it? That's all I want to know!
Mission Control: What's there?... malfunction (garble) ... Mission Control calling Apollo 11 ...
Apollo 11: These babies were huge, sir!... Enormous!... Oh, God! You wouldn't believe it! ... I'm telling you there are other space-craft out there ... lined up on the far side of the crater edge! ... They're on the Moon watching us!
Dari percakapan tersebut terlihat bahwa Gemini 7 tengah diikuti oleh seuah obyek asing. Dalam percakapan lanjutan dengan capcom, Lovell mengatakan, " Please be informed that there is a Santa Claus!". Santa Claus merupakan nama kode yang digunakan astronot untuk mengindikasikan obyek terbang asing tak dikenal. Sayangnya, walaupun Lovell dan kru lainnya sempat mengambil gambar obyek tersebut, namun NASA tidak pernah mempublikasikannya.
Misi Apollo 11
Setelah misi Gemini 7 yang masih menyimpan misteri tersebut masih belum dapat dipecahkan, misi Apollo 11 pun dilaksanakan. Misi pendaratan bulan yang membawa 3 astronot tersebut memang terkenal akan kontroversinya, namun saya tidak akan membahasnya disini. Menurut laporan Neil Armstrong dan Edwin Aldrin yang bocor ke publik, mereka mengatakan jika telah melihat sebuah cahaya misterius yan terbang diantara kawah - kawah. Mereka menyaksikan fenomena itu dari transmisi televisi yang dipasang disekitar pesawat. Mereka telah melaporkan hal tersebut kepada capcom, namun tidak mendapat tanggapan.
Menurut Otto Binder, seorang anggota dari NASA, dari televisi transmisi, ia melihat Armstrong bergerak menuju Aldrin dan meninggalkan Lunar Module. Ia kemudian memegang tangan Aldrin dan mengatakan kepada capcom :
Armstrong: What was it? What the hell was it? That's all I want to know!
Mission Control: What's there?... malfunction (garble) ... Mission Control calling Apollo 11 ...
Apollo 11: These babies were huge, sir!... Enormous!... Oh, God! You wouldn't believe it! ... I'm telling you there are other space-craft out there ... lined up on the far side of the crater edge! ... They're on the Moon watching us!
Terjemahan
Armstrong : Apa itu?benda apakah itu?hanya itu yang ingin aku ketahui!
MC : Apa yang terjadi?...malfungsi (kerusakan)...Kontrol Misi memanggil Apollo 11...
Apollo 11 : Benda ini sangat besar, pak!...Sangat besar!...Ya Tuhan!Anda pasti tidak akan mempercayainya!...Saya beritahu anda jika ada pesawat luar angkasa lain di luar sana...berbaris di bagian yang jauh dari tepi kawah!...Mereka ada di bulan mengawasi kita!
Pernyataan Otto Binder tersebut dibantah oleh pihak NASA. Pihak NASA mengatakan jika astronot tersebut tidak mengatakan hal tersebut, namun NASA tidak membantah jika Neil Armstrong memang melihat sesuatu disana. Kemudian, percakapan lengkap antara Neil Armstrong dengan capcom pun dipublikasikan karena pernyataan Otto Binder telah menimbulkan kesalahpahaman di publik.
Armstrong & Aldrin: Those are giant things. No, no, no - this is not an optical illusion. No one is going to believe this!
Houston (Christopher Craft): What ... what ... what? What the hell is happening? What's wrong with you?
Armstrong & Aldrin: They're here under the surface.
Houston: What's there? (muffled noise) Emission interrupted; interference control calling 'Apollo 11'.
Armstrong & Aldrin: We saw some visitors. They were here for a while, observing the instruments.
Houston: Repeat your last information!
Armstrong & Aldrin: I say that there were other spaceships. They're lined up in the other side of the crater!
Houston: Repeat, repeat!
Armstrong & Aldrin: Let us sound this orbita ... in 625 to 5 ... Automatic relay connected ... My hands are shaking so badly I can't do anything. Film it? God, if these damned cameras have picked up anything - what then?
Houston: Have you picked up anything?
Armstrong & Aldrin: I didn't have any film at hand. Three shots of the saucers or whatever they were that were ruining the film
Houston: Control, control here. Are you on your way? What is the uproar with the UFOs over?
Armstrong & Aldrin: They've landed here. There they are and they're watching us.
Houston: The mirrors, the mirrors - have you set them up?
Armstrong & Aldrin: Yes, they're in the right place. But whoever made those spaceships surely can come tomorrow and remove them. Over and out.
Terjemahan
Armstrong&Aldrin : Itu adalah benda yang sangat besar. tidak, tidak, tidak. Ini bukan ilusi optikal. Tidak ada yang akan mempercayai ini.
Houston : Apa...apa...apa? Apa yang telah terjadi ? Ada apa dengan kalian?
Armstrong&Aldrin : Mereka disini, dibawah permukaan.
Houston : Ada apa disana?(suara ) transmisi terganggu...kontrol memanggil Apollo 11.
Armstrong&Aldrin : Kita melihat beberapa pengunjung. Mereka telah berada disini, memeriksa peralatan kita
Houston : Ulangi informasi terakhir kalian!
Armstrong&Aldrin : Saya bilang ada pesawat luar angkasa lain. Mereka berbaris/datang dari sisi lain kawah
Houston : Ulangi, ulangi!
Armstrong&Aldrin : Kita menyebutnya orbita...dalam 625 sampai 5...relay otomatis tersambung. Tanganku bergetar sangat hebat hingaa aku tidak bisa berbuat apa - apa. Merekamnya? Ya Tuhan, jika kamera ini bisa mengambil gambar, lalu apa selanjutnya?
Houston : Apakah kamu berhasil mengambil sesuatu?
Armstrong&Aldrin : Kami tidak berhasil mengambil satu rekaman pun. Tiga foto tentang piring terbang atau apa itu namanya bisa kita dapatkan
Houston : kontrol, kontrol disini. Apa kau masih dalam perjalanan? kegaduhan apa yangterjadi diatas UFO itu?
Armstrong&Aldrin : Mereka telah mendarat disini. Itulah mereka dan mengawasi kita.
Houston : Cerminnya, apakah kamu telah mengatur cerminnya?
Armstrong&Aldrin : Ya, benda itu telah berada ditempat yang tepat. Tetapi, siapa pun yang telah membuat pesawat luar angkasa tersebut, pasti akan datang kembali besok dan mengambilnya. Selesai dan keluar.
Entah apa yang dilihat oleh Neil Armstrong, namun ia sempat mengambil beberapa gambar yang menunjukkan fenomena aneh di bulan.
Misi Apollo 15
Dalam misi Apollo 15, telah dilaporkan beberapa obyek terbang aneh berwarna putih dan biru yang terbang ketika seorang astronot sedang berada di sekitar LUnar Module. Meskipun diklaim ada beberapa gambar yang diambil, hanya foto ini yang dapat saya temukan d web,laporan ini kembali menunjukkan bahwa terdapat sisi lain dalam misi antariksa Apollo, berkut adalah cuplikan percakapannya :
Capcom: You talked about something mysterious ...
Orion: O.K., Gordy, when we pitched around, I'd like to tell you about something we saw around the LM (LEM or Lunar Excursion Module). When we were coming about 30 or 40 feet out, there were a lot of objects - white things - flying by. It looked as if they were being propelled or ejected, but I'm not convinced of that.
Capcom: We copy that Charlie.
Terjemahan
Capcom : Kamu berbicara tentang sesuatu yang misterius...
Orion : OK, Gordy, ketika kita sedang memasang peralatan, aku ingin menceritakan kepadmu tentang sesuatu yang kami lihat disekitar LM. Ketika kami datang sekitar 30 atau 40 kaki dari LM, ada beberapa obyek, berwarna putih dan terbang diatas kami. Benda itu tampak terbang dengan menggunakan baling - baling atau menyemburkan sesuatu, tapi akutidak yakin akan hal itu.
Capcom : Kami terima laporanmu Charlie.
Masih dalam misi Apollo 15, ketika astronot David R. Scott, Alfred M. Worden, dan James B. Irwin hendak menuju pegunungan Appenine, mereka melihat sebuah struktur aneh yang sepertinya dibuat oleh seseorang ( atau sesuatu mungkin ). Dari percakapan diantara ketiganya, tampak sekali jika mereka sangat kagum dan belum pernah melihat struktur tersebut, namun sayangnya...lagi - lagi tidak ada foto yang menyertai laporan mereka. Berikut adalah percakapannya :
Scott: Arrowhead really runs east to west.
Mission Control: Roger, we copy.
Irwin: Tracks here as we go down slope.
MC: Just follow the tracks, huh?
Irwin: Right we're (garble). We know that's a fairly good run. We're bearing 320, hitting range for 413 ... I can't get over those lineations, that layering on Mt. Hadley.
Scott: I can't either. That's really spectacular.
Irwin: They sure look beautiful.
Scott: Talk about organization!
Irwin: That's the most *organized structure I've ever seen*!
Scott: It's (garble) so uniform in width.
Irwin: Nothing we've seen before this has shown such uniform thickness from the top of the tracks to the bottom.
Masih dalam misi Apollo 15, ketika astronot David R. Scott, Alfred M. Worden, dan James B. Irwin hendak menuju pegunungan Appenine, mereka melihat sebuah struktur aneh yang sepertinya dibuat oleh seseorang ( atau sesuatu mungkin ). Dari percakapan diantara ketiganya, tampak sekali jika mereka sangat kagum dan belum pernah melihat struktur tersebut, namun sayangnya...lagi - lagi tidak ada foto yang menyertai laporan mereka. Berikut adalah percakapannya :
Scott: Arrowhead really runs east to west.
Mission Control: Roger, we copy.
Irwin: Tracks here as we go down slope.
MC: Just follow the tracks, huh?
Irwin: Right we're (garble). We know that's a fairly good run. We're bearing 320, hitting range for 413 ... I can't get over those lineations, that layering on Mt. Hadley.
Scott: I can't either. That's really spectacular.
Irwin: They sure look beautiful.
Scott: Talk about organization!
Irwin: That's the most *organized structure I've ever seen*!
Scott: It's (garble) so uniform in width.
Irwin: Nothing we've seen before this has shown such uniform thickness from the top of the tracks to the bottom.
Terjemahan
Scott : Di depan benar - benar perjalanan dari timur ke barat
MC : Roger, kami terima
Irwin : Jalur yang kita lalui menuruni lereng
MC : Ikuti saja jalurnya
Irwin : Di kanan kita (suara). Kita tahu bahwa perjalanan ini hampir sempurna. Kita berada di 320 jarak aman pada 413. Aku tidak bisa melewatinya, lapisan di gunung Hadley.
Scott : Aku juga tidak bisa, benar - benar spektakuler
Irwin : Mereka tampak indah
Scott : Bicaralah tentang organisasi!
Irwin : Itu adalah struktur paling terorganisir yang pernah ku lihat
Scott : Benda itu memiliki lebar yang sama
Irwin : Belum pernah kita saksikan jalur yang memiliki bentuk seperti ini hingga ke dasarnya.
Jadi, apakah yang dilihat oleh mereka? dilihat dari percakapan mereka, struktur tersebut nampaknya tidak terbentuk sendiri oleh alam, namun seperti ada yang sengaja membuatnya.
Well, artikel ini akan saya lanjutkan esok hari karena masih banyak yang akan saya ceritakan. Kenapa saya lanjutkan? alasannya adalah karena blogspot terkadang error jika postingan yang dipublish terlalu banyak, jadi saya memutuskan untuk melanjutkannya esok hari.
Dalam artikel ini saya tidak pernah mengajak para pembaca untuk mempercayainya, karena semuanya akan saya kembalikan kepada pembaca sekalian, jika kalian mempercayai kisah diatas silahkan, tidak percaya pun tidak masalah, jika kalian berpendapat bahwa kisah ini hanya hoax juga silahkan, jika ada yang mempunyai pendapat lain, saya akan senang sekali jika kalian mau berbagi pendapat dengan pembaca lainnya.
Sampai disini dulu postingan kali ini, jika para pembaca masih penasaran dengan kelanjutan kisahnya, stay tune di blog ini...
By Vahn Saryu at October 2nd, 2010
13 comments:
nice posting
juno
wah aneh sekali.
rasanya pengen jadi astronot NASA deh biar punya kesempatan pergi & menemukan 'keanehan' dibulan :3
Nice post kak besok dilanjutin ya
Aku sekarang lgi desain grafis tp dah slesai jd bsa prgi ke blog ini deh hehe
Skarang wktux ke blogx kak haritz deh
Bukannya Harits lagi weekend?hehe
Nanggung Vahn, coba Bahasa Asingnya diterjemahkan semua
@Andika
Akhrna nongol jg nih,mnghlang kmana aja slma ni?he..he
Soal cnvesationnya,nti akan sy trjmahkan,sbnrnya mw sy trjmhkan sklian,tp krna sy tkut blogger error,he..he
mudah2an lanjutanya nanti ada yg diatas tahun 2000an,kan capek saksi saksinya dari tahun jebot semua hehheheh
nice post bro...
dimana kita bisa mendengar langsung percakapan no2: antara Neil armstrong dgn mission control?
Anda bs cek di http://www.nasa.gov/mission_pages/apollo/40th/apollo11_audio.html
Jika tdk ktmu,kmgknan NASA msh mnympan arsipnya dan tdk dpblikasikan,nmun bbrp trnskrip prckapan dijlaskan dgn lngkap dlm bbrp misi
aneh
www1013
christian louboutin
coach outlet
coach outlet
canada goose outlet
nike shoes
clarks outlet
canada goose
louboutin shoes
christian louboutin shoes
christian louboutin shoes
Post a Comment